Cara Pasang OBB BUSSID Di Semua HP Android
Jika kamu seorang gamer pastinya tidak asing lagi dengan game Bus Simulator Indonesia yang mana game ini sangat fenomenal dikalangan bus mania, dimana awalnya game tersebut dirilis pada tahun 2017, namun seiring berjalannya waktu game ini semakin menarik karena terdapat banyak fitur baru.
Permainan bus simulator Indonesia atau BUSSID saat ini banyak disukai oleh orang dari berbagai kalangan, baik anak-anak, remaja maupun dewasa senang memainkan game yang satu ini.
Game bergenre simulasi ini mengajak kamu untuk menjadi seorang supir bus secara virtual, bertugas mengantarkan penumpang dari terminal ke kota-kota besar di Indonesia. Untuk grafik, di game BUSSID sendiri terbilang cukup baik.
Baca Juga: Download BUSSID MOD APK OBB Versi 3.7.1 Tanpa Iklan
Tentang BUSSID APK
Bus Simulator Indonesia Mod Apk adalah salah satu versi modifikasi dari game BUSSID ini, yang mana di dalamnya kalian akan mendapatkan banyak fitur baru yang sangat keren. Jadi dengan adanya mod OBB ini kalian akan semakin sering memainkan game ini karena terdapat berbagai modifikasi.
Pada versi aslinya kalian akan di suguhkan dengan berbagai fitur menarik dan gameplay yang seru, namun terbatas. Karena alasan tersebut, banyak orang yang mencari modifikasinya agar game tersebut semakin seru dimainkan.
Cara Pasang OBB di Bussid
Mod OBB Bussid berisikan banyak file yang sudah dimodifikasi dan dikemas dalam satu file. Setelah kalian mendownload file obb, semua bus, trafik, map, grafik, klakson yang original akan berubah seperti yang disebutkan diatas sebelumnya.
Berikut panduan bagaimana cara memasang file mod OBB terbaru di game BUSSID di semua smartphone Android. Langsung saja simak caranya dibawah ini.
Langkah 1. Download OBB
Cari file OBB yang sudah di modifikasi, setelah di download periksa jenis filenya. Jika file RAR, ZIP atau 7z wajib di ekstrak dulu.
Langkah 2. Pindahkan Folder OBB
Setelah di ekstrak, pindahkan folder yang bernama com.maleo.bussimulatorid ke Android > OBB
Pastikan didalam folder tersebut ada isi filenya yang berjenis OBB, contohnya seperti ini main.200638.com.maleo.bussimulatorid.obb
Selesai. Game siap dimainkan.
Akhir kata
Demikian penjelasan singkat seputar cara memasang OBB modifikasi di game bus simulator Indonesia (BUSSID) Android. Cara ini bisa disemua HP seperti Samsung, Xiaomi, Oppo, Vivo, Poco, Realme dan lainnya. Semoga membantu.